Ke Sumba dan Makassar, Presiden Hadiri Festival Tenun Ikat dan Peringatan Hari Koperasi ke-70
Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1, dariĀ Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu (12/7) sekitar pukul 07.15 WIB, bertolak menuju Kabupaten Sumba Barat Daya, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), untuk menghadiri Parade 1001 Kuda Sandelwood dan Festival Tenun Ikat Sumba 2017 yang digelar di Lapangan Galatama, Kabupaten…
Details