Peran strategis Indonesia dalam mewujudkan Kerja Layak

Jenewa— Organisasi Buruh Internasional (ILO) sangat mengapresiasi peran strategis Indonesia di kawasan serta komitmen pemerintah RI dalam mewujudkan tercapainya kerja layak. “Indonesia merupakan negara yang memiliki peran penting dalam terwujudnya tujuan pembangunan berkelanjutan di kawasan, khususnya terciptanya kerja layak,” demikian disampaikan Direktur Jenderal ILO, Guy Ryder. Pemerintah Indonesia dinilai berkomitmen untuk mewujudkan agenda kerja layak…

Details

Kementerian PANRB Tegaskan Batas Usia Paling Tinggi Untuk Diangkat JPT Pratama 56 Tahun

Sehubungan dengan telah diundangkannya Peraturan Pemerintah (PP) Nomor: 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil (PNS) pada tanggal 7 April 2017 lalu, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) meminta semua instansi pemerintah, baik Pusat maupun Daerah agar mengacu pada PP tersebut dalam melakukan seleksi untuk mengisi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama atau…

Details

Presiden Jokowi Pastikan Segera Lantik Kepala UKP PIP dan Kepala BSSN

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan dirinya akan segera melantik Kepala Unit Kerja Presiden bidang Pembinaan Ideologi Pancasila (UKP PIP) dan Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN). “Secepatnya, secepatnya,” kata Presiden Jokowi usai menghadiri acara buka puasa bersama di rumah dinas Ketua DPR Setya Novanto, Senin (5/6) malam.Mengenai siapa kandidat yang akan dipilihnya untuk mengemban…

Details

THR Harus Dibayarkan Tepat Waktu

Bondowoso – Tunjangan Hari Raya (THR) Keagamaan merupakan salah satu hak bagi pekerja/buruh. Untuk itu, menjelang Hari Raya Idul Fitri Tahun 2017, perusahaan diimbau untuk membayar THR tepat waktu kepada para pekerjanya. “THR harus diberikan paling telat H-7. Besarannya tergantung masa kerja. Kalo masa kerjanya itu dia atas 12 bulan, maka setara dengan gaji penuh…

Details

Dana BPJS Ketenagakerjaan Dikembangkan untuk Peningkatan Ekonomi Peserta

Jakarta – Menteri Ketenagakerjaan M. Hanif Dakhiri memberikan apresiasi kepada  Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan atas prestasi dan kontribusinya terhadap pengembangan dana Jaminan Hari Tua (JHT), melalui penempatan  instrumen investasi di bidang properti.  Investasi dalam negeri yang salah satunya adalah berupa optimalisasi lahan milik BPJS Ketenagakerjaan untuk mendapatkan hasil sewa bangunan komersial. Menurut Menaker…

Details