PPSDMK Susun Permenaker tentang Pengembangan Kompetensi ASN Ketenagakerjaan

PPSDM Ketenagakerjaan memiliki tugas menyelenggarakan penyusunan kebijakan teknis, rencana, program dan anggaran pendidikan serta pelatihan SDM ketenagakerjaan. Oleh karena itu, bersama Biro OSDMA, PPSDM Ketenagakerjaan menyusun draft Peraturan Menteri Ketenagakerjaan tentang Pengembangan Kompetensi bagi ASN Ketenagakerjaan. “Pengembangan kompetensi ASN memerlukan penataan secara holistik dan terstruktur untuk akselerasi pencapaian tujuan pembangunan nasional,” ujar Kepala Bagian Tata…

PPSDMK Jalin Kerja Sama Pelatihan dengan Kemenkumham

Pusat Pengembangan SDM Ketenagakerjaan dan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia menjalin kerja sama pelatihan struktural kepemimpinan di lingkungan Badan Pengembangan SDM Hukum dan HAM tahun angaran 2023. Kepala PPSDM Ketenagakerjaan Helmiaty Basri menuturkan Kerja sama ini akan di bagi menjadi dua tahap. “Gelombang pertama Pelatihan Kepemimpinan Pengawas Angkatan 33 sebanyak 5 peserta dari Kemenkumham,”…