Tim URC Kemnaker Selidiki Insiden Kecelakaan Kerja Tol Becakayu

Jakarta – Tim Unit Reaksi Cepat (URC) Pengawas Ketenagakerjaan  Kementerian Ketenagakerjaan RI telah diterjunkan menyusul insiden ambruknya tiang pancang pada proyek konstruksi Tol Bekasi-Cawang-Kampung Melayu (Becakayu). Selain menyelidiki penyebab terjadinya kecelakaan kerja, Tim URC ini juga mendalami kemungkinan adanya pelanggaran  yang berkaitan dengan norma ketenagakerjaan. “Kita telah terjunkan tim URC untuk  menyelidiki kasus ini. Kita juga…